Lapisan Bawang dalam Hubungan Sosial

Dalam berteman, saya punya standard yang harus dipenuhi dulu untuk melangkah lebih jauh. 🙂 Saya memilih untuk menerapkan sistem lapisan bawang dalam memiliki relation. Kenalan tidak otomatis menjadi teman, kolega tidak otomatis menjadi teman, teman tidak otomatis menjadi sahabat, dan sahabat tidak otomatis menjadi keluarga. Sayangnya standard ini sering disalahartikan bahwa saya sombong, pemilih, tidak … Continue reading Lapisan Bawang dalam Hubungan Sosial